Kamis, 02 Agustus 2012

Profil RumpuT Band



1.     LATAR BELAKANG TERBENTUKNYA BAND

Awal mula terbentuknya Rumput band adalah salah satu dari kegiatan Ektrakulikuler SMA Sunan Kalijaga Jati Agung Lampung Selatan dibidang seni musik, yang semua personelnya terdiri dari siswa-siswa SMA Sanan Kalijaga. Dimana pada awalnya kami mengunakan nama NALIGA BAND yang berarti Sunan Kalijaga.
Kemudian setelah terbentuk dan berjalan dalam kurun waktu cukup lama kami memutuskan untuk mengganti nama group band kami dari NALIGA BAND menjadi RUMPUT BAND.


2.     MAKSUD DAN TUJUAN

Ø      Menjadikan group band Rumput sebagai wadah pengembang bakat dari masing-masing personel untuk dapat berkompetisi di tingkat Nasional.
Ø      Menjadikan Rumput Band Lampung sebagai hiburan alternatif yang dapat memperkaya khususnya musik di Indonesia.
Ø      Memperkenalkan hasil karya Rumput band kepada seluruh elemen masyarakat Indonesia khususnya masyarakat Lampung.
Ø      Membuktikan kepada Nusantara bahwa band Indie Lampunng juga layak menjadi band yang professional.
Ø      Menumbuhkan semangat berkesenian khususnya seni musik bagi daerah Lampung untuk dapat berprestasidi tingkat nasional.
Ø      Sebagai sarana promosi bagi daerah Lampug dan Rumput Band di Lampung.


II.   SEKILAS TENTANG RUMPUT BAND

Rumput band berdiri pada tanggal 29 desember 2008, yang di gawangi oleh 5 personel, Fadhill ( vocal ), Djion ( lead guitar ), Yuda ( guitar II ), Kiki ( bass ), dan Yahya di (drum). Rumput band hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memperkenlkan hasil karya yang telah dihasilkan oleh Rumput band itu sendiri khususnya kepada masyarakat Lampung, umumnya bagi masyarakat Indonesia dan para pecinta musik.
Kemudian pada tanggal 17 agustus 2009, menemui suatu masalah sehingga terjadi beberapa personel harus keluar yaitu Yahya & Hyuda, kemudian baru pada tanggal 03 desember 2009, Rumput band memantapkan kembali formasi, yang terdiri dari Fadhill ( Vocal ),Djion ( Lead guitar ), dan Kiki di ( Bass ).

a. Filosofi Rumput Band
Rumput adalah salah satu dari jenis makhluk hidup yang bisa hidup dan tumbuh hampir di setiap tempat dan tetap bisa bertahan hidup dalam kondisi apapun. Dan banyak orang yang mengagumi akan keindahan rumput.

Begitu juga dengan rumput band, yang semoga bisa selalu dan tetap berkarya dengan harapan hasil karya dari rumput band bisa menjadi karya yang bisa turut meramaikan kancah belantika musik di Indonesia khususnya di propinsi Lampung, dan hasil karya dari rumput band dapat diterima oleh masyarakat banyak khususnya bagai para pecinta musik di Tanah Air.

III.           PERSONEL RUMPUT BAND
RUMPUT band terdiri dari beberapa personel antara lain :
Ø      Wakijan (kiki) : Bass

IV.              VISI DAN MISI

VISI :
a.       Menjadikan daerah propinsi Lampung sebagai barometer perkembangan musik di Indonesia.


MISI :
b.      Memperkenalkan potensi hasil karya kaula muda di bidang seni musik yang ada di propinsi Lampung khususnya Rumput band.
c.       Menjadikan Rumput band sebagai pemersatu antar kaula muda dengan warna musik yang dibawakan dalam keanekaragaman warna musik yang ada.
d.      Mempromosikan daerah propinsi Lampung melalui seni musik.


V.            SINGLE HITS RUMPUT BAND

a.      CINTA TERAKHIRKU
b.      SEBUAH HARAPAN
c.       YANG TERBAIK
d.   KERINDUAN
e.   INGIN BERSAMAMU 
f.    SEBATAS KHAYAL 


VI.       SASARAN
Sasaran warna musik yang dibawakan oleh Rumput band adalah :
a.       70% kaula muda yang berusia antara 15 tahun sampai 19 tahun (Pelajar SMP,SMA dan sederajat)
b.      30% berusia 19 tahun keatas.

VII.     PENUTUP

Demikian profil dari rumput band dari Lampung kami buat, dengan harapan semoga karya ini bisa diterima oleh para pecinta musik serta tetap selalu dalam hidayah dan inayah Allah SWT.
Atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terimakasih.



      Jati Agung Lampung Selatan 29 Desember 2011
Menejemen Rumput Band

 
MANAGEMENT RUMPUT BAND
Contact person : 
Fadhil : 089631219882
Djion : 085841027629
Kiki : 085758969526

e-mail :
 facebook :
rumput band
fanspage :
Rumput band lampung
Twitter :
@Rumputband_RBL